Kamis, 30 Agustus 2012

TUGAS KKPI


OBAT-OBAT GANGGUAN SISTEM PENCERNAAN

          Sistem pencernaan makanan dimulai mulut lalu dihaluskan dengan ludah yang mengandung suatu enzim amilase yaitu ptialin berfungsi untuk menguraikan karbohidrat kemudian ditelan dan dilanjutkan gerakan peristaltik ke lambung dengan bantuan getah lambung terdiri dari asam lambung dan pepsin.
Pencernaan dilanjutkan dalam usus dibantu oleh enzim pencernaan dihasilkan oleh pancreas dan mukosa usus.setelah terbentuk zat giz yang sangat halus dan mudah diserap oleh tubuh maka sisa makanan masuk ke usus besar dan diolah usus hingga siap untuk dibuang melalui anus.









ANTI DIARE
Antidiare adalah obat-obatan yang digunakan untuk mengobati penyakit yang disebabkan bakteri, virus,cacing atau juga keracunan makanan.
Gejala diare  adalah buang air besar berulang kali dengan banyak cairan kadang disertai mulas atau disertai lendir/darah.
Diare terjadi karena adanya rangsangan terhadap saraf otonom di dinding usus hingga menimbulkan peristaltik usus , rangsangan dapat ditimbulkan oleh :
v Gangguan gizi
v Keracunan makanan/minumanObat
Obat yang diberikan untuk mengobati diare berupa :
No
Nama Generik
Nama Dagang
Pabrik
1
Oralit
Oralit
Kimia Farma
2
Attapulgit
Biodiar
Novartis Indonesia
3
Loperamid HCl
Imodium
Johnson Cilag
PENCAHAR / LAXATIVA
Pencahar/ laxantia adalah obat yang dapat mempercepat peristaltik usus hingga mempermudah melancarkan buang air besar.
Obat Pencahar digunakan untuk :
·       Keadaan sembelit karena pengaruh efek samping obat kurang minum , kurang berkonsumsi makanan berserat.
·       Pada pasien dengan resiko pendarahan rektal seperti wasir
·       Pada tiap obat pencahar diberi peringatan bahwa anak-anak tidak boleh mengkonsumsi obat kecuali diresepkan dokter.

Contoh obat pencahar :

No
Nama Generik
Nama Dagang
Pabrik
1
Bisakodil
Dulcolax
Boehringer
2
Lactulosa
Opilax
Otto
3
Ispaghula Sekam
Mucofalk
Darya Varia


SUMBER;
1.    Paket ceramah dan diskusi AIDS;, Depdikbud dan Lentera PKBI Yogyakarta; 1995
2.    Penyakit menular seksual; Edisi II; Fakultas Kedokteran UI; Jakarta; 2011
3.    Djauzi, S dan Rachmadi, K; Mimpi Pengobatan AIDS Murah di Indonesia, dalam kompas, 17 februari 2002; jakarta;2002
4.    Mansjoer, Arif, dkk; kapita selekta kedokteran; edisi ketiga; jilid 1; media Aesculapius, FK UI; Jakarta; 1999

By : Dikka Aprillia ( XI-Farmasi 04)
SMK KESEHATAN SURABAYA

Rabu, 01 Agustus 2012


OBAT

Obat adalah suatu bahan yang digunakan untuk mencegah, meringankan penyakit.
Macam-macam obat dalam sediaan umum :
·       Tablet
·       Kapsul
·       Serbuk
·       Krim
·       Emulsi
·       Injeksi
·       Larutan

Penggolongan Obat terdiri dari :

v obat bebas
v obat bebas terbatas,
v obat wajib apotek,
v obat keras, psikotropika dan narkotika.


Obat Bebas adalah obat yang dapat dijual bebas tanpa resep dokter. Contoh Obat (Vitamin B complex, OBH)



obat Bebas Terbatas adalah obat keras yang diserahkan kepada pasien tanpa resep dokter dan hanya boleh dijual dalam bungkus asli dari pabriknya. Contoh obat (Antibiotika)